Kopdar Jabar 2021, Satukan Persepsi Pembangunan Jabar Yang Terkoneksi, Terpadu dan Berkelanjutan

    Kopdar Jabar 2021, Satukan Persepsi Pembangunan Jabar Yang Terkoneksi, Terpadu dan Berkelanjutan
    Kopdar Jabar 2021, Satukan Persepsi Pembangunan Jabar Yang Terkoneksi, Terpadu dan Berkelanjutan

    Sukabumi - Bupati Sukabumi H. Marwan Hamami mengikuti Komunikasi Pembangunan Daerah (Kopdar) Jawa Barat tahun 2021 di Kabupaten Bogor, Selasa, 30 November 2021. Kegiatan tersebut merupakan agenda rutin pertemuan para Kepala Daerah se-Jawa Barat.

    H. Marwan mengatakan, kegiatan ini untuk melihat peluang 2022. Di mana, peluang itu harus disatukan dalam kerangka pemikiran membangun Jawa Barat. 

    "Konsep membangun Jabar tidak bisa berjalan sepenuhnya tanpa disupport Bupati/Wali kota. Makanya, para Kepala Daerah se - Jabar berkumpul untuk menyatukan persepsi. Termasuk  membahas agenda ke depan program Jawa Barat, " ujarnya.

    Isu strategis diantaranya pembangunan Jabar utara dan selatan yang harus sinergis. terkoneksi, terpadu dan berkelanjutan.

    Selain itu, perubahan SOTK organisasi pun disikapi dalam Kopdar Jabar ini. Sehingga, semuanya bisa sama se Jawa Barat.

    "Jadi, kuncinya kebersamaan untuk membangun Jawa Barat, " ungkapnya.

    Gubernur Jawa Barat HM. Ridwan Kamil mengatakan, forum ini untuk bercengkerama, Sebab, baik buruknya situasi oleh komunikasi. 

    "Acara utama adalah pertemuan para kepala daerah. Kami selalu berkomunikasi saja dan ini forumnya. Makanya Jabar kompak, " bebernya.

    Di dalam kopdar ini, menurutnya  banyak berbicara tentang berbagai hal. Seperti  revolusi eselon III dan IV yang menghilang. 

    "Di luar masalah eselon III dan IV yang menghilang, ekonomi digital di Jabar naik hingga 60 persen, " terangnya.

    Selain itu, dirinya pun menyampaikan situasi Sungai Citarum yang semakin baik berkat kerjasama pentahelix yang luar biasa.

    "Citarum yang dulu dijuluki sungai terkotor, sekarang menjadi lebih bersih, " bebernya.

    Kang Emil juga menitipkan penjagaan saat natal dan tahun baru (Nataru). Apalagi, varian baru covid 19 sudah ada di negara lain.

    "Harus berhati-hati. Makanya ada pembatasan menjelang nataru, " pintanya.

    Dalam kesempatan tersebut, H. Marwan bersama Kepala Daerah lain turut menaman pohon. aktualisasi 10 juta pohon untuk lahan kritis kerjasama Pemprov Jabar dnegan astrazeneca dalam  program AZ Forest.

    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sekmat Cisolok Hadiri Muscam PK Golkar,...

    Artikel Berikutnya

    Sat POL PP Kabupaten Sukabumi dan Bea Cukai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Safari Subuh Berjamaah, Bhabinkamtibmas Desa Tamanjaya Polsek Ciemas Polres Sukabumi Imbau Warga Jaga Kamtibmas dan Dukung Pencegahan Stunting
    Kapolsek Ciracap Polres Sukabumi  Berikan Arahan Tegas dalam Giat Anev, Tegaskan Larangan Narkoba dan Judi Online
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Patroli Gabungan 3 Pilar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif Jelang Pilkada
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung Tiktoker Sadbor
    Kampanye Calon Wakil Bupati Sukabumi H. Zainul S, SE, M.Si: Silaturahmi dengan GAPOKTAN Ciracap, Berikan Dukungan untuk Pemekaran dan Program Unggulan Bersama Polsek Ciracap Polres Sukabumi
    Polsek Cicurug Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru, Satkamling Diaktifkan untuk Cegah Tindak Kriminalitas
    Patroli Biru Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Pastikan Situasi Aman, Antisipasi Geng Motor dan Kriminalitas di Malam Hari
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Gelar Safari Subuh dan Sosialisasi Kamtibmas di Masjid Al Hidayah
    Kegiatan Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten di Desa Hegarmanah
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Laksanakan Giat Sambang dan Cooling System Menjelang Pilkada 2024
    Kaposlek Surade Hadiri Rangkaian Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-60 di Wilayah 6 Jampangkulon: Membangun Generasi Sehat dan Zero New Stunting
    Patroli Dialogis Polsek Bojonggenteng, Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Laksanakan Giat Cooling System Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Melakukan Anjangsana dan Berikan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Malam Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Berhasil Lakukan Upaya Preventif
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Mengadakan Kegiatan Police Goes To School di SMA N 1 Nyalindung
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi sambang warganya
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Intensifkan Patroli Biru untuk Tingkatkan Keamanan Malam Hari

    Ikuti Kami